Penulis: Jhoni Korain – Fasilitator di Eragayam, Mamberamo Tengah Di sebuah bukit sunyi di Kampung Mogonik, Eragayam, Mamberamo Tengah, tinggal seorang guru sederhana yang setiap harinya berjalan bersama embun pagi. Namanya Bapak Ferri Karoba, putra asli Mogonik, seorang guru GTT kontrak daerah yang mengemban amanah besar: memastikan anak-anak kampungnya tidak tertinggal dari dunia. Setiap hari, […]
Penulis: Hermanus Tanamera – Fasilitator Mamberamo Tengah Di lereng pegunungan Ilugwa, Distrik Ilugwa, Kabupaten Mamberamo Tengah, setiap pagi terdengar suara lembut namun penuh wibawa memanggil anak-anak masuk kelas. Suara itu milik Bapak Bertus Mabel, guru yang telah mengabdi selama 35 tahun di SD Inpres Melanggama. Rambutnya kini mulai memutih, tapi semangatnya mengajar tak pernah pudar. […]
Unduh Newsletter
Penulis: Helena Londa Sato Sera – Fasilitator Yalimo Pagi itu, kabut masih menyelimuti lembah-lembah di pegunungan Yalimo. Suara burung berkicau dari balik pepohonan tinggi di Distrik Elelim. Di tengah suasana tenang itu, terdengar langkah-langkah kecil anak-anak yang berjalan teratur di jam 7.00 pagi. Mereka bukan pasukan tentara, bukan pula barisan upacara. Mereka adalah anak-anak SD […]